KEGUNAAN E-SERVICE QUALITY DAN E- SECURITY SEALS TERHADAP PERMINTAAN PRODUK PADA APLIKASI LAZADA

rezika ziara, Teuku Isnaini, Muhammad Nur

Abstrak


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui “Kegunaan E-Service Quality dan E- Security Seals Terhadap Permintaan Produk (Studi Kasus Pada Masyarakat Kabupaten Pidie yang Menggunakan Aplikasi Lazada)”. Dimana variabel independen yaitu Perceived Value (X1) dan Preferensi konsumen (X2) dan Keputusan pembelian (Y) sebagai variabel dependennya. Populasi dalam penelitian ini adalah konsumen yang berkunjung pada Indrajaya Mobil Sigli Kabupaten Pidie yang mana jumlahnya 100 orang. Berdasarkan hasil penelitian, diperoleh persamaan regresi: Y =  4.194 + 0,416 X1+ 0,414 X2. Berdasarkan hasil analisis diatas dapat disimpulkan bahwa dari kedua variabel yang diteliti, ternyata variabel E-service quality (X1) mempunyai pengaruh yang paling dominan sebesar 74,6% terhadap Permintaan produk pada masyarakat Kabupaten Pidie yang menggunakan Aplikasi Lazada. Hubungan antara variabel dependen dan independen yaitu masing-masing variabel E-service quality (X1) dan E-security seals (X2) terhadap Permintaan produk pada masyarakat Kabupaten Pidie yang menggunakan Aplikasi Lazada dengan indeks korelasi sebesar 864% Ini berarti hubungan tersebut sangat kuat.

 

Kata kunci : Perceived Value, Preferensi konsumen, Keputusan pembelian

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Akdon dan Ridwan. 2017. Rumus dan Data Dalam Analisis Statistika. Cetakan 2. Bandung: Alfabeta.

Ardianto Kusuma, 2017. Pengaruh Kepercayaan dan Keamanan Konsumen terhadap Minat Beli di situs Online (Studi Kasus pengunjung situs Lazada di Jakarta Timur). Jurnal 1 Program Studi Manajemen Universitas Darma Persada,2 Mahasiswa Universitas Darma Persada.

Arif Widya Imanullah, 2018. Analisis Permintaan Konsumen Terhadap Pembelian Produk Makanan Kemasan Impor Berlabel Halal Mui (Studi pada Mahasiswa S1 Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Brawijaya Malang), jurnal Program Studi Ekonomi Islam Jurusan Ilmu Ekonomi Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Brawijaya Malang.

Arviana Meytriani, 2021. Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Permintaan Konsumen Terhadap Produk Lokal Akaian Jadi Di Purwokerto. Jurnal Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Jenderal Soedirman. ISBN 978-602-1643-67-9.

Danang, S. (2017). Konsep Dasar Riset Pemasaran dan Perilaku Konsumen. Yogyakarta: CAPS.

Ferriyal Rosita, 2017. Pengaruh Kepercayaan (Trust) dan E-Security Seals Terhadap Minat Pembelian Konsumen Secara Online: Studi Pada Konsumen Kaspay.com Di Indonesia. Jurusan Manajemen, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Brawijaya Jl. MT Haryono 165 Malang.

Ghozali, I. (2017). Model Persamaan Struktural Konsep Dan Aplikasi Program. AMOS 24. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Hanafi, Mamduh M dan Abdul Halim. 2020. Analisis Laporan Keuangan. Edisi. Kelima. Yogyakarta: UPP STIM YKPN.

Kasmir. 2017. Customer Service Excellent: Teori dan Praktik. PT Raja. Grafindo Persada: Jakarta.

Poernomo. 2017. Pengaruh Kualitas Pelayanan, Harga, dan Faktor Emosional terhadap Kepuasan Pelanggan pada Hotel The Sun Sidoarjo. Surabaya : Jurnal Bisnis Indonesia.

Rayesha Putra Baistama, 2021. Pengaruh E-Service Quality Terhadap Kepuasan Dan Loyalitas Pelanggan Pada Aplikasi Transportasi Online Gojek. Jurnal Vol.8, No.4 Agustus 2021, Universitas Telkom, Bandung.

Santoso, Singgih. 2017. Menguasai Statistik Dengan SPSS 24. Jakarta: PT Alex. Media Komputindo.

Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung : Alfabeta.

Vanesa P. Rau, 2018. Analisis peramalan permintaan produk hollow brick pada ud. Immanuel air madidi. Jurnal Fakultas Ekonomi dan Bisnis Jurusan Manajemen Universitas Sam Ratulangi Manado.




DOI: https://doi.org/10.47647/mafebis.v2i1.1747

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


##submission.license.cc.by-sa4.footer##

Indexed by:

Centered Image
Centered Image