PEMAHAMAN MAHASISWA TERHADAP MEKANISME TERJADINYA EFEK RUMAH KACA

Diyah Ayu Lestari, Sudarti Sudarti, Yushardi Yushardi

Abstrak

Akhir-akhir ini, pasti merasa bahwa cuaca banyak berubah. Perubahan cuaca tidak menenru sebab sewaktu-waktu bisa terjadi hujan ketika belum musimnya dan sebaliknya. Penyebabnya beragam. Akan tetapi, efek rumah kaca bisa jadi salah satunya. Hal itu adalah dampak atau efek pemanasan yang ditimbulkan di bumi oleh gas-gas atmosfer. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis pemahaman mahasiswa terhadap mekanisme terjadinya efek rumah kaca. Kemudian manfaat penelitian ini adalah untuk mengetahui seberapa paham mahasiswa terhadap mekanisme terjadinya efek rumah kaca. Metode yang digunakan yaitu metode langsung dan mengisi pertanyaan melalui google form. Data yang didapat pada penelitian ini menunjukkan bahwa pemahaman mahasiswa terhadap mekanisme terjadinya efek rumah kaca yaitu 70% dari mahasiswa dapat menjawab pertanyaan mengenai mekanisme terjadinya efek rumah kaca. Terdapat 10 pertanyaan yang diajukan kepada mahasiswa mengenai efek rumah kaca.

Kata kunci: Rumah Kaca, Cuaca, Fenomena Alam, Pemanasan Global

Teks Lengkap:

PDF

Referensi

Budi, S., Koehuan, V. A., & Nurhayati. (2020). Studi Eksperimental Rumah Pengering Kopi Menggunakan Plastik Ultra Violet (Uv Solar Dryer) Dengan Mekanisme Konveksi Alamiah. Lontar, 09, 38-44.

Dipa, D. C., Koehuan, V. A., & Dwinanto, M. M. (2021). Rancang Bangun dan Analisis Kinerja Rumah Pengering Kopi Tipe Efek Rumah Kaca dengan Mekanisme Konveksi Paksa. Lontar, 08, 01-10.

Djoyowasito, G., Ahmad , A. M., Lutfi, M., & Anggra, A. (2018). Rancang Bangun Model Penghasil Air Tawar dan Garam dari Air Laut Berbasis Efek Rumah Kaca Tipe Penutup Limas. Jurnal Keteknikan Pertanian Tropis dan Biosistem, 6, 107-119.

Herman, M., & Herman, H. (2022). Tingkat Literasi Kimia Mahasiswa Jurusan Tadris Kimia pada Topik Pemanasan Global dan Efek Rumah Kaca. Jurnal Basicedu, 6, 2446-2455.

Hudin, T. J., Koehuan, V. A., & Nurhayati. (2021). Perancangan Rumah Pengering Biji Kopi Menggunakan Plastik Ultra Violet (UV Solar Dryer) Dengan Mekanisme Konveksi Alamiah. LONTAR, 08, 25-39.

Ismail, A. (2020). Potensi Penurunan Emisi Gas Rumah Kaca (Grk) Dalam Kegiatan Belajar Di Rumah Secara On-Line Analisis Jejak Karbon (Carbon Footprint Analisis). Jungkang, 6, 195-203.

Koehuan, V. A., Goa, K. Y., & Jafri, M. (2021). Pengujian Rumah Pengering Daun Kelor dengan Efek Rumah Kaca (Solar Dryer) Melalui Variasi Kecepatan Udara. Jurnal Material dan Proses Manufaktur, 5, 68-81.

Kurnia, A., & Sudarti. (2021). Efek Rumah Kaca Oleh Kendaraan Bermotor. GRAVITASI, 4, 1-9.

Leu, B. (2021). Dampak Pemanasan Global Dan Upaya PengenDaliannya Melalui Pendidikan Lingkungan Hidup Dan Pendidikan Islam. Jurnal At Tadbir STAI Darul Kamal NW Kembang kerang NTB, 5, 1-14.

Prihasa, N., Kurniawan, T., & Irawan, A. (2021). Pengaruh Kadar Air Dan Konsentrasi Metana Terhadap Unjuk Kerja Reaktor Bolak Balik Dengan Umpan Emisi Gas Tambang Batubara. Jurnal Integrasi Proses, 10, 07-15.

Putra, A., & Keluanan, Y. H. (2022). Dampak Kejatuhan Manusia terhadap Kerusakan Ekologi Menurut Kejadian 3. HUPERETES, 3, 116-126.

Raharjo, W. P., Soetjipto, J. W., & Arifin, S. (2022). Analisis Penerapan Greenship Neighborhood Version 1.0 pada Kawasan Perumahan Graha Riski Harmoni di Kabupaten Banyuwangi. Jurnal Rekayasa Sipil Dan Lingkungan, 6, 26-35.

Siagian, P., Napitupulu, R. A., Siagian, L., Pasaribu, V. A., Gultom, T., Naibaho, T., . . . Havrlik, M. (2022). Perawatan dan Edukasi Tentang Pengering Kopi Sistim Green House Milik Kopi Pardosir di Desa Parbaba Dolok Kec. Pangururan Kabupaten Samosir. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 2, 1-11.

Wunanto, E. O. (2021). Studi Perbandingan Estimasi Emisi Gas Rumah Kaca Tpa Tamangapa. Skripsi, 1-25.

Ziaulfata, A. A., Zulfadli, T., & Nazaruddin. (2021). Analisa Perpindahan Panas Pada Atap Seng Berwarna Hitam Dengan Variasi Ruang Di Aceh Besar. JITU(JurnalIlmiahTeknikUnida), 2, 43-52.