ANALISIS KELAYAKAN USAHA TANI PENANGKAR BENIH PADI DI CV. BERKAT TANI KECAMATAN MUTIARA TIMUR KABUPATEN PIDIE

Julia Julia, Junaidi Junaidi

Abstrak


Penelitian ini untuk mengetahui kelayakan usaha penangkar benih padi CV. Berkat Tani di Gampong Mesjid Gumpueng Kecamatan Mutiara Timur Kabupaten Pidie. Penelitian ini di laksanakan di Gampong Mesjid Gumpueng Kecamatan Mutiara Timur Kabupaten Pidie. Pemilihan lokasi penelitian dilakukan secara sengaja (purposive) di CV. Berkat Tani, peneltian ini menggunakan metode studi kasus dimana Kecamatan tersebut terdapat penangkar benih padi dan salah satu sentral penangkaran benih padi di Kabupaten Pidie yang melakukan kegiatan penangkaran secara berkelanjutan. Waktu penelitian pada bulan Maret 2021, Populasi dalam penelitian ini adalah Pemilik usaha penangkar benih padi CV. Berkat Tani di Gampong Mesjid
Gumpueng Kecamatan Mutiara Timur Kabupaten Pidie. Metode analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah dengan menggunakan rumus analisis pendapatan dan kelayakan usaha. Usaha penangkar benih padi CV. Berkat Tani di Gampong Mesjid Gumpueng Kecamatan Mutiara Timur Kabupaten Pidie memperoleh pendapatan total sebesar Rp 151.230.500, pendapatan tersebut dijumlahkan dari keuntungan perkilonya sebesar Rp 3.781. Hal ini menunjukkan bahwa usaha penangkaran benih padi CV. Berkat tani menguntungkan karena penerimaan yang di peroleh lebih besar dari pada biaya yang di keluarkan. Berdasarkan dari analisis kelayakan usaha, nilai R/C sebesar 1, 50 (> 1) menunjukkan bahwa usaha penangkar benih padi CV. Berkat Tani menguntungkan dan sangat layak di usahakan.
Kata kunci: Kelayakan Usaha, Benih Padi


Teks Lengkap:

PDF

Referensi


[BPS] Badan Pusat Statistik Indonesia. 2011. Data Sosial Ekonomi 2011.Jakarta: BPS Indonesia.

Ditjentan Pangan. 2016. Rapat Koordinasi Upaya Khusus (UPSUS) Padi, Jagung dan Kedelai Tahun 2016.

Fahmi, A. M. 2012. Perencanaan & Evaluasi Proyek Agribisnis. Andi: Yogyakarta.

Hasyim, A.I. 2012. Tataniaga Pertanian. Universitas Lampung. Bandar

Lampung.

Ibramsyah, S. 2006. Hubungan Risiko Dan Tingkat Efisiensi. BPFE. Yogyakarta.

Suratiyah, K. 2014. Ilmu Usaha Tani. Penebar Swadaya. Jakarta.

Utama, M.Z.H. 2015. Budidaya Padi Pada Lahan Marginal. Kiat Meningkatkan Produksi Padi. CV. Andi Offset. Yogyakarta.

Wirawan, B. 2013. Memproduksi Benih Bersertifikat. Penebar Swadaya.

Jakarta.




DOI: https://doi.org/10.47647/jar.v5i1.666

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.



ISSN : p2615-417X , e2721-0782


Indexed By :




Creative Commons License

Jurnal Agroristek Jabal Ghafur is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.