PENGARUH METODE TIPE BUZZ GROUP PADA MATA PELAJARAN SEJARAH TERHADAP PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS X SMAN 1 KEUMALA
Abstract
Penelitian ini berjudul pengaruh metode tipe Buzz Group pada mata pelajaran sejarah terhadap peningkatan prestasi belajar siswa kelas X SMAN 1 Keumala. adapun tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui terdapat pengaruh penerapan metode tipe Buzz Group pada mata pelajaran sejarah terhadap prestasi belajar siswa kelas X SMAN 1 Keumala. dan faktor-faktor apa saja yang menjadi kendala dalam penerapan metode tipe Buzz Group pada mata pelajaran sejarah terhadap prestasi belajar siswa kelas X SMAN 1 Keumala. pendekatan penelitian ini yaitu kuantitatif, untuk memperoleh data dalam penelitian ini, penulis menggunakan teknik pengumpulan data yaitu dengan teknik tes, tes dilakukan untuk mengetahui prestasi belajar sejarah siswa dan angket, hasil dari penelitian ini yaitu hasil belajar siswa yang diajarkan dengan metode pembelajaran Buzz Group lebih baik dari pada hasil belajar sejarah siswa yang diajarkan dengan pembelajaran konvensional pada siswa kelas X SMAN 1 Keumala. metode Buzz Group berpengaruh terhadap prestasi belajar sejarah siswa kelas X SMAN 1 Keumala, berdasarkan hasil pengolahan data diperoleh harga thitung = 2,09 sedangkan ttabel = 1,68, sehingga Ha dapat diterima, yaitu penerapan model Buzz Group dapat meningkatkan prestasi belajar sejarah siswa kelas X SMAN 1 Keumala. berdasarkan hasil penelitian ada banyak faktor yang menjadi kendala dalam penerapan metode tipe Buzz Group pada mata pelajaran sejarah terhadap prestasi belajar siswa kelas X SMAN 1 Keumala diantaranya yaitu kurangnya kerjasama kelompok, kurangnya pemahaman siswa dalama memahamai materi pembelajaran sejarah, siswa kurang aktif dalam proses belajar mengajar sejarah, motivasi belajar siswa rendah, sarana dan prasarana penunjang pembelajaran yang kurang memadai, dan alokasi waktu yang pembelajaran yang kurang.
Kata kunci : metode buzz group, pelajaran sejarah, prestasi belajar, SMAN 1 Keumala
Full Text:
PDF (Bahasa Indonesia)References
Ahmadi, A., & Prasetya, J. T. 2019. Strategi Belajar Mengajar Untuk Fakultas Tarbiyah Komponen Mkdk. Bandung: Cv. Pustaka Setia.
Arikunto, S. 2019. Dasar-Dasar Evaluasi Pendidikan.Edisi Revisi. Jakarta: Bumi Aksara
Dadi, A. F. P., & Kewa, M. 2021. Penerapan Model Pembelajaran Time Token Dalam Upaya Meningkatkan Keaktifan Belajar Ppkn Peserta Didik Di Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 5(1), 357 366. Https://Doi.Org/Ht tps://Doi.Org/0.310 04/Basicedu.V5i1.703
Djaali.2020.Psikologi Pendidikan Jakarta : PT Bumi Aksara
Diah Fitriyani. 2019. Pengembangan Pembelajaran dengan Pendekatan Model-Model Pengajaran Sejarah. Semarang: PT. Prima Nugraha Pratama.
Dimyati & Mudjiono. 2019. Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: Rineka Cipta.
Fathurrohman, Muhammad. 2019. Mengenal lebih dekat Pendekatan dan Model Pembelajaran. Yogyakarta: Kalimedia.
Herliani dkk. 2021. Teori belajar dan pembelajaran. Jawa Tengah : Penerbit Lakeisha
https://bertema.com/sintaks-metode-pembelajaran-buzz-group 15/11/2022)
https://www.researchgate.net/publication/355589193_Pengaruh_Metode_Pembelajaran_Diskusi_dengan_Tipe_Buzz_Group_Terhadap_Keaktifan_Belajar_Siswa_pada_Mata_Pelajaran_IPS
Istarani & Intan Pulungan.2019. 58 Model Pembelajaran Inovatif. Medan : Media Persada
Kamza, M., Husaini, & Ayu, I. L. 2021. Pengaruh Metode Pembelajaran Diskusi dengan Tipe Buzz Group Terhadap Keaktifan Belajar Siswa pada Mata Pelajaran IPS. Jurnal Basicedu, 5(5), 4120–4126. https://doi. org/10.31004/basicedu.v5i5.1347.
Keputusan Kepala Badan Standar, Kurikulum, dan Asesmen Pendidikan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Nomor 33 Tahun 2022 tentang Capaian Pembelajaran .
Nurul Faroh.2022. Implementasi Metode Tandur Berbantuan Model Buzz Group Dalam
Upaya Memicu Keaktifan Siswa. Prosiding Seminar Hi-Tech (Vol. 1, No. 1, 2022) https://ejournal.unuja.ac.id/index.php/hitech.
Purwanto, Ngalim. 2019. Evaluasi Hasil belajar. Yogyakarta : Pustaka Pelajar Roestiyah. N. K.2020. Strategi Belajar Mengajar, Jakarat: PT. Rineka Cipta
Syaiful Bahri D. 2020. Strategi Belajar Mengajar. Jakarta: Asdi Mahasatya.
Sanjaya, W. 2019. Strategi Pembelajaran Berorientasi Standar Proses Pendidikan. Jakarta: Kencana Prenada Media.
Slameto.2019. Belajar dan faktor-faktor yang mempengaruhinya. Jakarta : Rineka Cipta
Slameto.2019. Proses Belajar Mengajar Dalam SKS, Jakarta: Bumi Aksara.
Syah, Muhibbin. 2019. Psikologi Pendidikan Dengan Pendekatan Baru.Bandung: Remaja Indonesia.
Sugiyono. 2019. ,Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D, Bandung: Alfabeta
Sumadi Suryabrata. 2019. Psikologi Pendidikan. Jakarta: Raja Grafindo Persada.
Sutrisno. 2021. Teori Belajar dan Pembelajaran di Sekolah. Jakarta : PT Kencana Prenada
Trianto. 2019. Mendesain Model Pembelajaran Inovatif-Progresif dan Kontekstual. Jakarta : PT Kencana.
Oemar Hamalik. 2020. Proses Belajar Mengajar. Jakarta: PT Bumi Aksara.
Refbacks
- There are currently no refbacks.