POTENSI ANTI BAKTERI PERASAN DAUN BINAHONG (Anrederacordifolia) TERHADAP PERTUMBUHAN BAKTERI PENYEBAB JERAWAT (Propionibacteriumacnes)

Ervina Dewi, Rahmi Agustina, Noratul Iqramah

Abstrak


Tanamanbinahong(Anrederacordifolia) merupakan tanaman berkhasiat obat dalam mengatasi berbagai macam penyakit terutama jerawat yang berpengaruh terhadap psikologis penderitanya. Penelitian ini bertujuan untuk melihat potensi antibakteri daun binahongdalam menghambat pertumbuhan bakteri penyebab jerawat (Propionibacteriumacnes). Penelitian ini dilaksanakan di Laboratorium Mikrobiologi Akademi Analis Kesehatan Banda Aceh pada bulan Mei sampai dengan Juni 2019. Rancangan yang digunakan adalah Rancangan Acak lengkap (RAL) dengan desain Post Test Control Group Design Only yang terdiri atas 5 perlakuan dan 4 ulangan. PerlakuanterdiridariP0:Kontrol negatif, P1:Kontrol positif, P2:Air perasan daun binahong 60%, P3:Air Perasan Daun Binahong 80%,P4:Air perasan daun binahong 100%.Parameter yang diamati adalah diameter zona hambat. Analisis data menggunakan ANAVA dan dilanjutkan dengan uji berjarak ganda duncan.  Hasil penelitian menunjukkan bahwa airperasan daun binahong tidak memiliki kemampuan untuk menghambat pertumbuhan bakteri Propionibacteriumacnes,terlihat dengan tidak adanya zona hambat(zona bening) pada setiapperlakuan air perasan daun binahong.  Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa air perasan daun binahong tidak memiliki aktivitas antibakteri terhadap bakteri Propionibacteriumacnes  pada berbagai konsentrasi yang dicobakan.

KataKunci :Binahong (Anredera cordifolia) , Jerawat, Propioni bacterium acnes.


Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Afriyanti RN. Akne vulgaris pada remaja. J Majority. 2015 Feb; 4(6): 102-109.

Hasan, Siti. Hardianti. 2015. HubunganPolaMakan dengan KejadianAcne vulgaris pada Mahasiswa Semester V (Lima) di Program StudiIlmu Keperawatan Fakultas KedokteranUniversitas SAM RatulangiManado. Ejurnal Keperawatan (e-kep).

Vol.3(1):1–8.

Shalita AR, Del Rossom JQ, Webster G. Acne vulgaris. USA: CRC Press; 2011

Rahmi, H.Anggitadkk. 2015. Uji AktivitasAntibakteri Ekstrak Daun Beluntas(Pluchea indica (L.)LESS.) terhadapPropioni- bacterium acnesPenyebab Jerawat. Vol. 9(1):141–161.

Dewi, Ervina, Rahmi Agustina dan Miftahul Husna. 2019 Kearifan Lokal Masyarakat Kemukiman Bambi Dalam Mengolah Tanaman Binahong (Anredera cordifolia) Sebagai Tanaman Obat. JAR. Volume 2 Nomor 1.

Osemene, K. P., & Lamikanra, A., 2012. A Study of the Prevalence of Self-Medication Practice Among University Students In Southwestern Nigeria. Tropical Journal of Pharmaceutical Research, 11(4), 683-689.

Pusat Studi Biofarmaka. 2003. Panduan Pelatihan Tanaman Obat Tradisional (Swamedikasi): Pengobatan Penyakit.

Dewi, Ervina, Rahmi Agustina dan Miftahul Husna. 2020. Studi Etnofarmakologi Tanaman Binahong (Anredera cordifolia) Di Kemukiman mambi Kabupaten Pidie Sebagai Upaya Swamedikasi. Jurnal Real Riset, Vol 2, No.3.

Ftriyah, Nikmatul dkk. 2013.Obat Herbal Antibakteri Ala Tanaman Binahong.Jurnal KesMaDaska : 116 – 122.

Cahyanta, Agung.Nur.,dan Ardiyanti,Nilla. Yuliana.2018. UjiAktivitas SalepAntiJerawat Ekstrak Etanol Daun Binahong(Anredera cordifolia (Ten) Steenis) terhadap Bakteri Propionibacterium acnes. Jurnal Para Pemikir. Vol. 7(2):239– 242.

Anasta, br. G., Yulianti, Prita., Basyuni, Mohammad., dan Lesmana, Indra. 2013.Skrining Fitokimia Metabolit Sekunder padaDaun Binahong (Anredera cordifolia (Ten.) Steenis) untuk UjiIn Vitro DayaHambat Pertumbuhan Aeromonashydro- phila: 1 – 10.

Anwar,Tryda.Meutia.,danSoleha ,Tri. Umiana. 2016. Manfaat DaunBinahong (Anredera cordifolia) sebagaiTerapiAcne vulgaris.Majority.Vol.5(5):179– 183.

Angraini, D. I. dan M. Mufti Ali, 2017. Uji Aktivitas Antikolesterol Ekstrak Etanol Daun

Binahong (Anredera cordifolia (Ten) Steenis) Secara In Vitro. Jurnal Ilmiah Kesehatan, 9(1).

Amita,K., Ummu Balqis dan Cut Dahlia Iskandar. 2017. Gambaran Histopatologi Penyembuhan Luka Sayat pada Mencit(Mus musculus) Menggunakan Ekstrak Daun Binahong (Anredera cordifolia (Tenore) Steenis). JIMVET. 01(3): 584-591.

Orbaniyah, S dan Adhita Kartyanto. 2008. Efikasi Binahong (Anredera cordifolia (Tenore) Steenis) terhadap Kadar Alkaline Phosphatase. Mutiara Medika Edisi Khusus Vol. 8 No. 2: 89 – 95.

Trisunuwati, Pratiwi., dan Setyowati, Endang. 2017. Potensi Perasan DaunBinahong (Anredera cordifolia) sebagaiAntibakterial padakultur MediaBakteri Staphylococcus aureusdan Esherichia coli Penyebab Mastitis Klinis Penyebab MastitisSapiPerah.JurnalIlmu– Ilmu Peternakan. Vol. 27(1):18–27.

Darmayani, Satya., Rosanty,Anita., danVanduwinata, Vina. 2017. Identifikasi BakteriSalmonella sp.PadaTeluryang dijualDi PasarKotaKendari Provinsi Sulawesi Tenggara. Jurnal Ilmiah Biologi. Vol.5(1):1–6.

Hudayana,A.Hudaya, Nani R, Dede S. dan Ira Djajanegara. 2014. Uji Aktivitas Antibakteri Ekstrak Air Bunga Kecombrang Terhadap Bakteri E. coli Dan S. aureus Sebagai Bahan Pangan Fungsional. Al-Kauniyah Jurnal Biologi Volume 7 Nomor 1 : 9 – 15.

Gomez, K. A dan Gomez, A. A. 1995. Prosedur Statistik untukPenelitian.Jakarta:

UIPress.

Capoor, Manu N., Filip Ruzicka, Gurpreet SandhuI, Jess Rollason, Konstantinos Mavrommatis , Fahad S. Ahmed , Jonathan E. Schmitz , Assaf Raz , Holger Bru¨ggemann , Peter A. Lambert , Vincent A. Fischetti , Ondrej Slaby. 2018. Importance of Propionibacterium acnes hemolytic activity in human intervertebral discs: A microbiological study. PLOS ONE : 2 – 10.

Russel AD, Chopra I. Understanding Antibacterial Action and Resistance. New York : Ellis Hooword. 1990 p 68-72

Jennings, Spring B. Metghicillin resistant Staphylococcus aureus (Available 0n line at http//www.jci.org/cgi/contetnt/full114/12/1993.htm( diakses Sept 2020)

Chopra I , Roberts M. Tetracycline antibiotic : Mode action, Aplications, Moleculer and Epidemiology of bacterial resistance: Microbiology Review. 2001 june. P 232-69.

Sudarwati, D. & W. Sumarni. 2016. Uji Aktivitas Senyawa Antibakteri pada Ekstrak Daun Kelor dan Bunga Rosella. Indonesian Journal of Chemical Science, 5(1): 11-14

Afifi, Ruhana, Erlin, Euis., dan Rachmawati, Jeti. 2018 Uji Antibakteri Ekstrak Daun Belimbing Wuluh (Averrhoa bilimbi L) Terhadap Zona Hambat Bakteri Jerawat (Propionibacteriumacne) secara In Vitro. Quagga. Vol. 10 (1) : 10 – 18.

Lova, I.P.S.T, dkk. 2018. Perbandingan Uji Aktivitas ANtibakteri Minyak Atsiri Daun, Tangkai Bunga dan Bunga Cengkeh Bali ( Syzygium aromaticum) Terhadap Bakteri Propionibacterium acnes dengan Metode Difusi Disk. Jurnal Kimia. Vol.12(1) : 30 – 35.

Pelczar, M.J. & E.C.S. Chan. 1986. Dasar-dasar Mikrobiologi 1. Jakarta: UI-Press

Jawetz, M. & Adelberg’s, 2005, Mikrobiologi Kedokteran, Edisi 23, diterjemahkan oleh Mudihargi, E., Kuntamah, Wasito, E. B., Mertaningsih, N. M., Huriwati, H. Dkk, Penerbit Buku Kedokteran ECG, Jakarta.

Zahara, Neladkk. 2013. Uji Kemampuan Ekstrak Daun BeberapaJenis Sirih(Piper sp.) untuk Mengendalikan Jamur Patogen Tular Benih Kacang Tanah dan Pengaruhnya Terhadap DayaKecambah Benih:1-9.


Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.